Barito Utara – Momen yang sangat berharga bagi 73 kepala desa yang baru akan dilantik 21/7/2022 dan dilantik dan diambil sumpah jabatan nya oleh bupati Barito Utara dan di saksi kan langsung oleh wakil bupati dan unsur Muspida kabupaten Barito Utara dan para anggota dewan ( DPRD Barut ) dan para undangan lain nya.
Dengan diawali dengan doa bersama menurut kepercayaan dan agama masing masing maka acara di buka oleh bupati Barito Utara H.Nadalsyah .
Para kepala desa yang Lantik dan diambil sumpah nya menurut agama dan kepercayaan nya masing masing dengan masa tugas 2022 sampai 2028 nanti .
Diantara para kepala desa yang dilantik berjumlah 73 kepala desa ,69 orang laki laki 4 orang terdapat perempuan dan satu diantara adalah adik kandung pak bupati Barito Utara yang di Lantik menjadi kepala desa lemo II.
Data kepala desa yang dilantik hari 21/7/2022 adalah.
Daftar para kepala desa yang baru dilantik oleh bupati Barito Utara H. Nadalsyah :
(1) KECAMATAN GUNUNG TIMANG
Desa Tapen Raya – Reding (kades petahana),
Desa Batu Raya I – Lambung (wiraswasta),
Desa Batu Raya II – Karta Raya (wiraswasta, mantan anggota DPRD Barut),
Desa Tongka – Edi Sumantri (petani/pekebun),
Desa Sangkorang – Arbani (kades petahana),
Desa Siwau – Radius Prawira (kades petahana),
Desa Jaman – Ardianson (petani/pekebun),
Desa Payang Ara – Supardi (perangkat desa),
Desa Baliti – Lijayadi (petani/pekebun),
Desa Ketapang – Julianto (kades petahana),
Desa Walur – Sunardi (petani),
Desa Rarawa – Armianto (petani/pekebun),
Desa Malungai – Nalau Gatrianto (petani/pekebun),
Desa Majangkan – Dani (perangkat desa).
(2) KECAMATAN GUNUNG PUREI
Desa Lampeong II – Bahriadi (tukang jahit),
Desa Baok – Keranison (swasta),
Desa Payang – Tawoneti (kades petahana),
Desa Berong – Eperedi (kades petahana),
Desa Muara Mea – Barlin (swasta),
Desa Lawarang – Ruston (swasta),
Desa Tambaba – Neti (ibu rumah tangga).
(3) KECAMATAN LAHEI
Desa Karendan – Ricy (kades petahana),
Desa Rahaden – Hardiano (kades petahana),
Desa Ipu – Herianto Riadi (petani/pekebun),
Desa Mukut – Bayu Sugara (karyawan swasta),
Desa Muara Bakah -Muhammad Saleh (swasta),
Desa Juju Baru – Titelman (kades petahana),
Desa Bengahon – Jonius (wiraswasta).
(4) KECAMATAN LAHEI BARAT
Desa Teluk Malewai – Sugitu Rianto (kades petahana),
Desa Karamuan – Agusminto (swasta),
Desa Benao Hilir – Astronot (wiraswasta),
Desa Benao Hulu – Buldut (kades petahana),
Desa Papar Pujung – Indah (petani/pekebun),
Desa Jangkang Lama – Liandi (swasta),
Desa Jangkang Baru – Jaliadi (ketua BPD),
Desa Nihan Hulu – Dedi Setiawan (perangkat desa),
Desa Nihan Hilir – Dawin (ketua BPD),
Desa Luwe Hilir – Ariyadi (swasta).
5) KECAMATAN MONTALLAT
Desa Pepas – Ali Martopo (petani),
Desa Paring Lahung – Yudth Syahrial (PNS, kades petahana),
Desa Rubei – Suriadi (kades petahana).
(6) KECAMATAN TEWEH TIMUR
Desa Benangin I – Sabarson (kades Benangin II),
Desa Benangin II – Dandi (ketua BPD),
Desa Benangin III – Setika (petani/pekebun),
Desa Benangin V – Replianto (kades petahana),
Desa Sampirang I – Megi (karyawan swasta),
Desa Sampirang II – Wawat Sudiano (kades petahana),
Desa Muara Wakat – Milan There (petani/pekebun),
Desa Mampuak I – Sutris Wandi (kepala desa),
Desa Liju – Arnan (ketua BPD),
Desa Sei Liju – Darmandi (perangkat desa),
Desa Jamut – Sunar (kades petahan.
7 )KECAMATAN TEWEH BARU
Desa Sikui – Beny (anggota BPD),
Desa Malawaken – Syahnudin (karyawan swasta),
Desa Sabuh – Martoyo (swasta),
Desa Hajak -Sariono (kades petahana),
Desa Panaen – Marsudi (petani/pekebun),
Desa Liang Buah – Jeki (perangkat desa),
Desa Gandring – Ahyaul Mujahidin (kades petahana).
(8) KECAMATAN TEWEH SELATAN
Desa Bintang Ninggi II -Ardianto (kades petahana),
Desa Bintang Ninggi I – Zainudin (swasta),
Desa Trahean – Sugiono (supir),
Desa Trinsing – Yulianto (wiraswasta),
Desa Butong – Makrin (swasta),
Desa Buntok Baru – Almuhlis (kades petahana),
Desa Bukit Sawit – Paning Ragen (kades petahana),
Desa Pandran Permai – Aleksander Toan (karyawan swasta).
(9) KECAMATAN TEWEH TENGAH
Desa Pendreh – Irawan (PNS),
Desa Sei Rahayu II – Mori Andi (swasta),
Desa Beringin Raya – Ronal Panjaitan (perangkat desa),
Desa Datai Nirui – Naek Marusaha (anggota TNI),
Desa Lemo II – Elly Sukaesih (wiraswasta). Penulis (Ard ).